Effective – No Cohesive
Hmmm! Saat ini Tim kamu masuk ke tipe “Efektif tetapi tidak kohesif” nih. Tipe Tim kamu sayangnya hanya berorientasi pada hasilnya saja, kerja Tim sangat terarah tetapi turn over sangat tinggi. Tidak hanya itu saja loh, hal itu membuat kepuasan kerja Tim kamu menjadi rendah, sangat serius, dan suasanya kompetitif.